Laporan Iklan YHPI di Facebook Februari 2020
Per Februari 2020, YHPI kembali melakukan iklan berbayar untuk awareness/pengenalan
Hipertensi Paru dengan target pengguna Facebook yang mencantumkan dokter sebagai
profesi mereka, di seluruh wilayah Indonesia.
Gambar diatas adalah screen shot hasil yang dicapai :
-Iklan menjangkau/dilihat oleh 77.427 orang
-Iklan muncul sebanyak 81.440 kali
-Biaya Rp 632.379
Terima kasih kami ucapkan kepada para donatur sahabat YHPI yang telah membuat
kegiatan awareness ini terlaksana
Tim YHPI